Kapolsek Cidahu Akp Akhmad Suryana Hadiri Puncak Seren Taun ke-147 Kasepuhan Girijaya Berjalan Lancar dan Kondusif

    Kapolsek Cidahu Akp Akhmad Suryana Hadiri Puncak Seren Taun ke-147 Kasepuhan Girijaya Berjalan Lancar dan Kondusif
    Kapolsek Cidahu Akp Akhmad Suryana Hadiri Puncak Seren Taun ke-147 Kasepuhan Girijaya Berjalan Lancar dan Kondusif

    Kasepuhan Girijaya merayakan puncak acara Seren Taun ke-147 yang bertepatan dengan 1 Muharram 1446H. Acara yang berlangsung di Kp. Girijaya RT. 010 / 004, Desa Girijaya, Kecamatan Cidahu, Kabupaten Sukabumi ini dihadiri oleh sekitar 1500 peserta.

    Sejumlah tokoh penting turut hadir, di antaranya Bapak Asep Japar (Balon Bupati Kab. Sukabumi), perwakilan dari Dispora Kab. Sukabumi, Dinas Pariwisata Kab. Sukabumi, Dinas BPPD Kab. Sukabumi, Forkopimcam Cidahu, Kepala Desa Girijaya, BPD Girijaya, MUI Desa Girijaya, serta para tokoh masyarakat, tokoh agama, dan tokoh adat setempat.

    Rangkaian kegiatan meliputi Helaran Sedekah Bumi 1446H, Ruwatan Bumi (Tolak Bala), dan ramah tamah pembubaran panitia Seren Taun. Acara berjalan aman dan lancar berkat pengamanan yang melibatkan 15 personil Polsek Cidahu, 6 personil Koramil 0712/Parungkuda, 4 personil Satpol PP Kec. Cidahu, 12 anggota Linmas Desa Girijaya, serta 30 anggota gabungan ormas, komunitas, dan Rapi.

    Kapolsek Cidahu, AKP Akhmad Suryana Bande, S.H., menyampaikan bahwa tradisi tahunan ini merupakan upaya menjaga adat istiadat dan budaya Kasepuhan Girijaya. Kehadiran Bacalon Bupati Sukabumi, Bapak Asjap, juga menunjukkan perhatian terhadap tradisi ini sekaligus menjadi momen untuk mencari dukungan menjelang Pilkada serentak 2024.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Lengkong Polres Sukabumi Gelar Silaturahmi...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Tegallega Polsek Lengkong...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri-TNI dan Satgas Ops Damai Cartenz-2025 Gelar Patroli Besar untuk Pulihkan Keamanan di Yalimo
    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Kapolda Papua Kerahkan Satgas Operasi Damai Cartenz untuk Kejar Pelaku Kekerasan Bersenjata di Yalimo
    Giat Anjangsana Bhabinkamtibmas Polsek Kalibunder Bersama warganya
    Bhabinkamtibmas Desa Cibenda Polsek Ciemas Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis, Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Biru Antisipasi Kejahatan di Wilayah Hukum
    Unit Lantas Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas
    Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis, Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Desa Pasirsuren Polsek Palabuhan Ratu Polres Sukabumi  Sosialisasikan Pembangunan Jalan Desa di Kp. Cikored
    Giat Door To Door System (DDS) di Kp. Cisuba Desa Tamansari: Menjaga Silaturahmi dan Keamanan Lingkungan Oleh Polsek Cikidang Polres Sukabumi 
    Bhabinkamtibmas Polsek Caringin Polres Sukabumi Himbau Warga Jaga Lingkungan Saat Musim Hujan
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis untuk Jaga Kamtibmas dan Antisipasi Bencana
    Pengamanan Ketat untuk Peserta Healthy Cities Summit (HCS) Ke-6 di Wilayah Hukum Polsek Palabuhanratu
    Safari Subuh Polsek Cisolok Tingkatkan Kedekatan dengan Masyarakat
    Patroli Dialogis Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sosialisasi Keamanan dan Ketertiban kepada Masyarakat
    Pengamanan Logistik Pilkada 2024 di Gudang PPK Cicurug Polsek Cicurug Polres Sukabumi Situasi Aman dan Kondusif
    Patroli Biru Malam Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Menjaga Keamanan Warga
    Bhabinkamtibmas Kelurahan Palabuhanratu Monitoring Penyaluran Bansos Pangan
    Giat Sambang Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana Polsek Nyalindung Polres Sukabumi di SMAN 1 Nyalindung: Meningkatkan Keamanan Sekolah
    Patroli Biru Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Upaya Preventif Terhadap Kejahatan C3 dan Genk Motor

    Ikuti Kami